Naila likes nursery rhymes
Umi kadang menyalakan video nursery rhymes di TV. Kadang biar Naila mau makan, atau sambil nyambi masak dan bersih-bersih rumah. Naila suka deh dengan nursery rhymes. Entah itu dari pinkfong ataupun kidscamp.
Biasanya sambil umi kasih tau nyanyian itu tentang apa, tokoh apa saja yang ada di sana. Ia suka sekali dengan binatang-binatang saat ini. hehehe
Umi: little boy blue...come blow your horn...the sheep's in the meadow...the cow's in the horn...
Nay, itu lihat ada sapi mo...mo..mo...dan kambing ba...ba...ba...
Naila: mmm... (sambil menunjuk sapi dan menirukan mo..mo..)
Ketika ada gambar kambing, ia pun kembali menunjuk.
#semuaanakadalahbintang
#kuliahbundasayang
#institutibuprofesional
Tidak ada komentar:
Posting Komentar