Selasa, 14 Januari 2020

Tugas 4 Telur

Membuat mind map

Smart Mom


Wow, tidak terasa ternyata sudah memasuki tugas ke-empat yakni membuat mind map diri sendiri. Berangkat dari telur oren yang lalu, peta ini berisi tujuan saya belajar,  tema perjalanan belajar, topik-topik apa saja yang ingin dikuasai. 

Setelah berpikir beberapa waktu lamanya dan mengamati kembali telur oren saya, akhirnya terbentuklah peta diri ala umi Lisda. Tema yang terpilih kali ini adalah Smart Mom. Smart karena saya berharap bisa cekatan dan tanggap menghadapi segala seluk beluk permasalahan keluarga sehari-harinya. Amin...

Berikut mind map ala umi Lisda,
Sebenarnya masih belum tau banget apa-apa saja yang harus dicakupkan ke dalam sub topik. Jadi, dalam perjalanan pembelajaran nanti bila ada revisi sangatlah dimungkinkan. Masih perlu banyak membaca lagi. Semoga segera tercerahkan. Semangat umi Lisda !!!💪😍


#janganlupabahagia
#jurnalminggu4
#materi1
#kelastelurtelur
#bundacekatan
#institutibuprofesional

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ulat 5

Apa Kelas Favoritmu? Tugas kali adalah menuliskan apa kelas favorit saya dan mengapa saya menyukainya. Saya sendiri sekarang masih berada...